Contact Information <p>Suryalaya Baru no 13 <br> Kota Bandung, Jawa Barat</p>
We're Available 24/ 7. Call Now.

022-7510194

info@wiradipa.com

Find us here

Microsoft Gulirkan Update untuk Tambal Celah Keamanan Berbahaya di Browser Edge

Article images
  • 11-Jul-2022
Blog Images

Beberapa hari setelah Google menambal celah keamanan zero-day bug di Chrome, kini Microsoft melakukan hal serupa untuk browser Edge buatannya.

Diketahui, celah keamanan yang dikenal sebagai CVE-2022-2294 ini ternyata juga berpengaruh ke browser berbasis Chromium, seperti Chrome dan Edge.

Microsoft pun telah mengonfirmasi kehadiran celah keamanan zero-day tersebut, dan meminta pengguna untuk meng-update browser untuk menambalnya.

Bagi kamu yang memakai browser Microsoft Edge di PC dan laptop Windows, ada baiknya untuk segera melakukan pembaruan.

Adapun cara untuk meng-update browser Microsoft Edge adalah sebagai berikut:

  • Buka browser Edge Anda

  • Klik menu Pengaturan di kanan atas, diwakili oleh tiga titik

  • Di bagian Bantuan & Feedback, klik Tentang Microsoft Edge

  • Browser kemudian akan secara otomatis mencari dan menginstal pembaruan terbaru

  • Setelah selesai, tutup dan buka browser Anda lagi untuk menyelesaikan instalasi

Kamu tidak perlu melakukan apa pun lagi, karena patch akan ter-upodate secara otomatis dan mencegah peretas menggunakan celah keamanan untuk mencuri data pribadi Anda.

Secara umum, ada baiknya kamu secara teratur memeriksa pembaruan Microsoft Edge untuk memastikan Anda memanfaatkan tambalan terbaru yang telah diluncurkan Microsoft.

Diketahui, Google Chrome memperingatkan penggunanya untuk segera melakukan update. Sebab, Google menemukan adanya celah keamanan yang bisa mengancam para pengguna.

Dikutip dari Digital Trends, Jumat (8/7/2022), celah keamanan ini diungkap Google sebagai zero-day bug yang berarti kelemahan tersebut sudah diketahui pihak lain dan kemungkinan besar telah dieksploitasi oleh pihak bertanggung jawab.

Google sendiri tidak mengungkap secara detail informasi mengenai celah keamanan ini, tapi perusahaan mengingatkan pengguna langsung melakukan pembaruan.

Meski tidak detail, celah keamanan ini disebut memungkinkan eksekusi kode arbriter di desktop yang berpotensi memberi akses penuh pada peretas.

Sumber: https://www.liputan6.com/

Blog Author
Theresa Underwood

Email is a crucial channel in any marketing mix, and never has this been truer than for today’s entrepreneur. Curious what to say.

Comments:

Blog Comment
Sophie Asveld

February 14, 2019

Email is a crucial channel in any marketing mix, and never has this been truer than for today’s entrepreneur. Curious what to say.

Blog Comment
Sophie Asveld

February 14, 2019

Email is a crucial channel in any marketing mix, and never has this been truer than for today’s entrepreneur. Curious what to say.

Leave a comment:

Recent post

Tags

Let's work together

Need a successful project?

Estimate Project
Or call us now info@wiradipa.com